TRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN SERTIFIKASI BNSP

LATAR BELAKANG TRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN

Kecelakaan kerja akibat jatuh dari ketinggian merupakan kecelakaan yang sangat umum dan cukup tinggi dibergai sektor industri. Cedera yang ditimbulkan dari luka karena kecelakaan jenis ini biasanya cukup serius karena bagian-bagian vital tubuh seperti kepala atau kaki menjadi bagian yang paling sering terkena. Seseorang yang jatuh dari ketinggian 2 meter sudah mempunyai peluang untuk mengalami cedera yang fatal. Pelatihan “Bekerja di Ketinggian” dirancang untuk menyediakan personil dengan kemampuan untuk mengenali potensi cedera serius saat bekerja di ketinggian dan menentukan metode yang aman yang tersedia untuk meminimalkan risiko. Mengurangi kecelakaan di tempat kerja adalah praktik manajemen yang baik. Bukan hanya tidak membuat tenaga kerja Anda bahagia, tetapi Anda akan menghemat uang melalui peningkatkan produktifitas dan mengurangi risiko denda dan klaim kompensasi.

SASARAN DAN MANFAAT TRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN

  1. Peserta mampu memastikan bahwa semua pekerja memiliki peran dalam mencegah kejatuhan.
  2. Peserta mampu mengidentifikasi dan mengevaluasi bahaya bekerja pada ketinggian
  3. Peserta mampu mengendalikan bahaya bekerja pada ketinggian, jika memungkinkan.
  4. Peserta mampu melatih pekerja untuk mengenali bahayabekerja pada ketinggian.
  5. Peserta mampu menggunakan sistem yang tepat dan metode untuk mencegah jatuh dan melindungi pekerja jika mereka jatuh.
  6. Peserta mampu memeriksa dan memelihara peralatan perlindungan untuk bekerja pada ketinggian sebelum dan setelah menggunakannya.

PERSYARATAN PESERTA TRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN

Teknisi K3 Bekerja Di Ketinggian:

  • Foto copy KTP
  • Foto Copy ijazah terakhir
  • Curiculum Vitae (CV)
  • Pas Foto ukuran 3×4 (3 lembar)
  • Pendidikan minimal SLTP/sederajat
  • Surat Keterangan Dokter yang menyatakan tidak takut terhadap ketinggian
  • Berpengalaman kerjadi bidang  K3 ketinggian (Surat Keterangan Dari Perusahaan)
  • Memiliki Sertifikat Pelatihan dibidang  K3 Ketinggian

Pengawas K3 Bekerja Di Ketinggian:

  • Foto copy KTP
  • Foto Copy ijazah terakhir
  • Curiculum Vitae (CV)
  • Pas Foto ukuran 3×4 (3 lembar)
  • Pendidikan minimal SLTA
  • Surat Keterangan Dokter yang menyatakan tidak takut terhadap ketinggian
  • Berpengalaman kerjadi bidang K3 ketinggian (Surat Keterangan dari perusahaan)
  • Memiliki Sertifikat Pelatihan dibidang Pengawas K3 Bekerja di Ketinggian

Ahli K3 Bekerja Di Ketinggian:

  • Foto copy KTP
  • Foto Copy ijazah terakhir
  • Curiculum Vitae (CV)
  • Pas Foto ukuran 3×4 (3 lembar)
  • Pendidikan D3
  • Surat Keterangan Dokter yang menyatakan tidak takut terhadap ketinggian
  • Berpengalaman kerjadi bidang K3 ketinggian (Surat Keterangan dari Perusahaan)
  • Memiliki Sertifikat Pelatihan dibidang  K3 Ketinggian

Unit Kompetensi Teknisi K3 Bekerja di Ketinggian:

DAFTAR UNIT KOMPETENSI

Kode UnitUnit Kompetensi
KKK.TG01.001.01Membantu Pemenuhan PerUndang-Undangan K3 dan Persyaratan Lainnya Bekerja Pada Ketinggian.
KKK.TG01.002.01Mengidentifikasi Potensi Bahaya (Hazard) Kerja.
KKK.TG01.003.01Menggunakan Alat Pelindung Diri (APD).
KKK.TG02.001.01Menggunakan Alat Penahan Jatuh Perorangan.
KKK.TG02.002.01Bergerak Sederhana Mencapai Lokasi/Ruang Kerja pada Ketinggian.
KKK.TG02.005.01Menerapkan Prosedur Kerja pada Ketinggian

Unit Kompetensi Pengawas K3 Bekerja di Ketinggian:

DAFTAR UNIT KOMPETENSI

Kode UnitUnit Kompetensi
KKK.TG01.001.01Membantu Pemenuhan PerUndang-Undangan K3 dan Persyaratan Lainnya Bekerja Pada Ketinggian.
KKK.TG01.002.01Mengidentifikasi Potensi Bahaya (Hazard) Kerja.
KKK.TG01.003.01Menggunakan Alat Pelindung Diri (APD).
KKK.TG01.004.01Memasang Tangga-Portabel di Level Dasar untuk Digunakan Naik-Turun.
KKK.TG02.001.01Menggunakan Alat Penahan Jatuh Perorangan.
KKK.TG02.002.01Bergerak Sederhana Mencapai Lokasi/Ruang Kerja pada Ketinggian.
KKK.TG02.003.01Bergerak-bebas pada ketinggian
KKK.TG02.005.01Menerapkan Prosedur Kerja pada Ketinggian
KKK.TG03.001.01Menggunakan Alat Angkat Barang Ringan pada Ketinggian

OUTLINE TRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN

KELOMPOK DASAR

  • Peraturan Perundangan K3 bekerja pada ketinggian
  • Dasar-dasar K3
  • Alat-alat pelindung diri
  • Identifikasi bahaya kerja pada ketinggian  
  • Penerapan prosedur kerja pada ketinggian
  • Penggunaan alat penahan jatuh perorangan
  • Memasang tangga portable
  • Teknik Penyesuaian Posisi Kerja
  • Teknik Pergerakan sederhana dan bebas pada ketinggian
  • Penerapan prosedur operasi standar kerja pada ketinggian
  • Pengangkatan barang ringan pada ketinggian
  • Dasar Penyelamatan pada Ketinggian
  • Praktek Lapangan

INSTRUKTUR TRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN

  • Senior Trainer HSP yang berpengalaman dalam bidang K3 Bekerja di Ketinggian.

FASILITAS TRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN

  • Hard / Soft Copy Materi Training
  • Sertifikat  Kompetensi dari BNSP
  • Sertifikat Training dari HSP
  • 2x coffee break
  • Makan Siang
  • Gimmick

DURASITRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN

  • 3 Hari + 1 Hari Ujian

TEMPAT PELAKSANAAN TRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN

  • HSP Academy Training Center – Gading Serpong – Tangerang
  • Kami memiliki 11 ruang kelas dengan kapasitas 3-20 orang
  • Ruangan nyaman (Ada AC, projector, flip chart, tempat charger HP, meja dan kursi belajar yang ergonomis).
  • Parkir gratis
  • Antar jemput dari hotel sekitar gading serpong

BIAYA TRAINING K3 BEKERJA PADA KETINGGIAN

  • Teknisi K3 Bekerja Di Ketinggian      : Rp. 6,000.000,-
  • Pengawas K3 Bekerja Di Ketinggian : Rp. 6,500,000,-
  • Ahli K3 Bekerja Di Ketinggian            : Rp. 7,000,000,-

KONTAK INRORMASI

HSP Academy Training Center  

Ruko Graha Boulevard Blok D/26 Sumarecon – Gading Serpong – Tangerang

HP: 0812 8388 6030 atau 0822 9980 1099

Phone: (021) 55686090 dan 55686097

Fax. (021) 29001152

Email: info@hanosen.com